NASIONAL PEMERINTAHAN POLDA SOSIALISASI 

Bidhumas Polda Metro Jaya Gelar Pelatihan Strategi Opini Publik Dan Tangani Berita Hoaks

REPORTASE  BHAYANGKARA Jakarta – Bidhumas Polda Metro Jaya menggelar pelatihan peningkatan kemampuan bagi anggota Bidhumas dan para Kasi Humas jajaran Polres Polda Metro Jaya. Kegiatan ini berlangsung di Aula M2C Bidhumas Polda Metro Jaya pada Kamis (6/2/2025). Pelatihan tersebut dipimpin oleh Kaur Produk Kreatif Multimedia Bidhumas Polda Metro Jaya dan dihadiri oleh para anggota Bidhumas serta Kasi Humas dari seluruh jajaran Polres di wilayah Polda Metro Jaya. Sebagai pemateri, hadir Dr. Tri Hadi Sumbogo, Dosen Universitas Bina Nusantara, yang menyampaikan materi tentang Manajemen Opini Publik. Dalam pemaparannya, Dr. Tri Hadi…

Read More
DAERAH NASIONAL POLDA SOSIALISASI 

Kapolda Sulteng Apresiasi Keberhasilan Personel Brimob dalam Operasi Damai Cartenz Papua

REPORTASE  JAKARTA Palu – Kepala Kepolisian Daerah (Kapolda) Sulawesi Tengah, Irjen Pol. Dr. Agus Nugroho, memimpin upacara penyambutan bagi 104 personel Satuan Brimob Polda Sulteng yang telah menyelesaikan tugas operasi Damai Cartenz 2024 BKO Polda Papua. Upacara tersebut digelar di Mako Satbrimob Polda Sulteng, pada Jumat (3/1/2025). Dalam arahannya, Kapolda Sulteng Irjen Pol. Dr. Agus Nugroho mengucapkan apresiasi dan terima kasih yang mendalam atas pengabdian dan kesuksesan personel Brimob yang telah menjalankan tugas mereka dengan baik selama operasi di Papua. “Kami merasa sangat bangga dan hormat kepada seluruh personel yang…

Read More
DAERAH NASIONAL PEMERINTAHAN POLDA SOSIALISASI 

Berbagi Kebahagiaan Jelang Natal, Kapolda Sulteng Anjangsana ke Panti Asuhan dan Warakawuri Purnawirawan Polri

REPORTASE  BHAYANGKARA PALU, Menjelang perayaan ibadah Natal 2024, Kapolda Sulteng Irjen Pol. Dr. Agus Nugroho berbagi kebahagiaan dengan mengunjungi panti asuhan dan warakawuri Purnawirawan Polri di Kota Palu, Sulawesi Tengah, Selasa (24/12/2024) Berbagi kebahagiaan Kapolda didampingi beberapa pejabat utama dalam wujud bakti sosial anjangsana ini merupakan bentuk perhatian dan cinta kasih Polri kepada masyarakat yang bersukacita di hari Natal 2024. Bakti sosial ini juga dilakukan Polda Sulteng, dalam rangka pembinaan terpadu perubahan maindset dan cultureset momen Natal 2024 Polda Sulteng. Kapolda Irjen Pol. Agus Nugroho berkesempatan menyerahkan bingkisan kepada pengelola…

Read More
DAERAH NASIONAL PEMERINTAHAN SOSIALISASI 

Cek Kesiapan Pengamanan Nataru, Kabaharkam Polri Datangi Polda Bali

REPORTASE  BHAYANGKARA BALI — Dua hari menjelang perayaan Natal, Kabaharkam Polri Komjen Pol. Dr. H. Mohammad Fadil Imran, M.Si. melaksanakan supervisi terkait Operasi Lilin Agung-2024 ke Polda Bali, Senin (23/12). Kedatangan mantan Kapolda Metro Jaya itu disambut oleh Kapolda Bali, Irjen Pol. Daniel Adityajaya, S.H., S.I.K., M.Si. didampingi Wakapolda Bali Brigjen Pol. I Komang Sandi Arsana, S.I.K., M.H. dan pejabat utama Polda Bali. Tiba di Mapolda Bali, rombongan Kabaharkam langung menuju ruang Command Center yang berada di lantai 2 gedung Biro Ops Polda Bali. Kegiatan supervisi diawali dengan paparan situasi…

Read More
DAERAH POLSEK SOSIALISASI 

Kapolsek Bantar Gebang Hadiri Rakor 3 Pilar dalam Rangka Pengamanan Natal Tahun 2024 dan Tahun Baru 2025 Tingkat Kecamatan Mustika Jaya Kota Bekasi

REPORTASE  BHAYANGKARA Bekasi Kota– Dalam rangka meningkatkan koordinasi dan sinergitas dalam pengamanan Natal Tahun 2024 dan Tahun Baru 2025, Kapolsek Bantar Gebang, Kompol Sukadi, SH, MM, menghadiri Rapat Koordinasi 3 Pilar tingkat Kecamatan Mustika Jaya Kota Bekasi. Kegiatan ini dilaksanakan untuk memastikan keamanan dan ketertiban masyarakat selama masa Natal dan Tahun Baru. Senin (23/12/24). (Red). Dalam rapat koordinasi tersebut, hadir pula beberapa tokoh penting dari berbagai instansi dan lembaga, seperti Mayor Inf. Suranto S.Ap, DANRAMIL Bantargebang, Bpk. Jaya Eko Setiawan, Camat Mustikajaya, serta perwakilan dari Lurah se-Kecamatan Mustikajaya, Bhabinkamtibmas, Babinsa,…

Read More
DAERAH PEMERINTAHAN SOSIALISASI 

Sambangi Warga Cooling System Bhabinkamtibmas Jakasampurna Polsek Bekasi Barat

REPORTASE  BHAYANGKARA Bekasi Barat – Dalam upaya menciptakan suasana aman dan kondusif Pasca Pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah, Bhabinkamtibmas Jakasampurna bersama Babinsa melakukan sambang cooling system di Kampung Dua RT.03 RW.02 Kelurahan Jakasampurna Kecamatan Bekasi Barat Kota Bekasi. Senin (23/12-2024). Bhabinkamtibmas Aiptu Sulistanto bersama Babinsa Serda Wulanggia sambangi warga kampung Dua bertemu Bapak Royadi tokoh masyarakat bersama warga, Bhabinkamtibmas menerima masukan, saran dan keluhan warga serta memberikan solusi untuk mengatasi permasalahan yang ada dilingkungan saatnya bersatu kembali menjaga keamanan dan ketertiban bersama-sama, selesai melaksanakan pemilihan kepala daerah warga untuk tidak percaya…

Read More
DAERAH ORGANISASI SOSIALISASI 

Gelar Buka Bersama Ketum LISAN, Alexander Waas Komentar Program Capres Prabowo – Gibran

REPORTASE  BHAYANGKARA TANGERANG – Lingkar Nusantara (Lisan) Korwil Provinsi Banten melakukan kegiatan buka bersama di salah satu rumah makan daerah Kota Tangerang. Pemilu Presiden dan legislatif telah selesai digelar, Lisan tetap melakukan kegiatan Silahturahmi terhadap untuk menjalin keakraban dan komunikasi dengan beberapa komunitas lainnya. (16/3). Tiga komunitas yang hadir dipimpin oleh Alexander Waas, S.H., M.M., di momen buka bersama kali ini bergabung menghadiri buka puasa bersama yaitu LISAN (Lingkar Nusantara) Provinsi Banten, Axander Waas attorneys at Law & HAMI (Himpunan Advokat Muda Indonesia) bersatu. Dalam wawancara dengan beliau mengungkap sebagai TKN…

Read More

Kanwil DJP Jakarta Barat Gandeng Polres Metro Jakarta Barat Sosialisasi Pelaporan SPT Tahunan dan Pemadanan NIK-NPWP

REPORTASE  BHAYANGKARA JAKARTA BARAT – Kantor Wilayah (Kanwil) Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Jakarta Barat menggandeng Polres Metro Jakarta Barat dalam kegiatan sosialisasi perpajakan di Aula Polres Metro Jakarta Barat,Kamis, 18/1/2024. Kegiatan ini dihadiri oleh anggota Polres dan masyarakat dengan tujuan meningkatkan pemahaman terkait pelaporan SPT Tahunan Orang Pribadi dan pemadanan Nomor Induk Kependudukan (NIK) dengan Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP). Wakapolres Metro Jakarta Barat, Akbp Sarly Sollu, menyampaikan terkait kemudahan yang diberikan dengan memadankan NIK dengan NPWP. “Memang luar biasa, one number bisa segalanya. Itu bagus, memudahkan sistem, memudahkan pelayanan.…

Read More
PELANGGARAN POLRES SOSIALISASI 

Sentra Gakkumdu Polresta Banda Aceh Sosialisasi Cara Pelaporan Pelanggaran Terkait Pemilu 

REPORTASE  BHAYANGKARA BANDA ACEH – Sentra Gakkumdu Polresta Banda Aceh gencarkan sosialisasi dan edukasi ke masyarakat terkait Pemilu 2024, termasuk anti politik uang dan pelanggaran lainnya. Hal ini dilakukan oleh petugas Sentra Gakkumdu Polresta Banda Aceh bersama para Kanit Reskrim Polsek Jajaran di pemukiman warga, Sabtu (13/1/2024). Kapolresta Banda Aceh Kombes Pol Fahmi Irwan Ramli melalui Kasatreskrim Kompol Fadillah Aditiya Pratama menjelaskan, sosialisasi dan edukasi kepada warga dilakukan dengan cara menempelkan sticker himbauan terkait dengan politik uang jelang Pemilu 2024. Sosialisasi dan edukasi “Politik Uang Jelang Pemilu 2024” dilakukan di…

Read More
PELAYANAN POLRES SOSIALISASI 

Satlantas Polres Mabar Sosialisasi Aplikasi Signal di Labuan Bajo Permudah Masyarakat Bayar Pajak Ranmor Online

REPORTASE  BHAYANGKARA LABUAN BAJO – Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Manggarai Barat terus mensosialisasikan Aplikasi Samsat Digital Nasional (Signal). Aplikasi Signal merupakan pelayanan pengesahan STNK Tahunan, Pembayaran Pajak Kendaraan Bermotor (PKB) dan Pembayaran Sumbangan Wajib Dana Lalu Lintas Angkutan Jalan (SWDKLLJ) secara daring. Kapolres Mabar, AKBP Ari Satmoko, S.H., S.I.K., M.M. melalui Kasat Lantas, AKP Kaha Rudin, S.H. mengatakan, aplikasi Signal merupakan implementasi dari Transformasi Polri di bidang pelayanan dengan menampilkan pelayanan yang modern dan berkualitas. “Aplikasi Signal diluncurkan untuk memudahkan masyarakat dalam mengurus pembayaran pajak kendaraan secara online,” kata…

Read More