DAERAH NASIONAL ORGANISASI PARIWISATA 

Transformasi Pariwisata Bali: SMSI Badung Gelar Diskusi Nasional untuk Masa Depan yang Lebih Baik

REPORTASE  BHAYANGKARA BALI — Hari Kebangkitan Nasional menjadi momentum penting bagi Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) Kabupaten Badung untuk menggelar Diskusi Nasional dengan tajuk “Pariwisata Bali Berkualitas dan Berkelanjutan”. Acara ini berlangsung di Ruang Kerta Gosana, Puspem Badung, pada Senin, 20 Mei 2024. Sekretaris Daerah Kabupaten Badung, Ida Bagus Surya Suamba, menekankan pentingnya menghadirkan pariwisata yang berdaya saing global, inklusif, dan memberikan dampak langsung pada kesejahteraan masyarakat lokal. “Pariwisata yang berkualitas tidak hanya dilihat dari banyaknya kunjungan, namun bagaimana pariwisata itu memberi manfaat ekonomi dan tetap menjaga harmoni budaya dan…

Read More
KAPOLRI PANGDAM PARIWISATA 

Pangdam V/Brw Dampingi Kapolri Hadiri Event Tour Of Kemala 2nd Series Banyuwangi 2023

REPORTASE  BHAYANGKARA BANYUWANGI – Pangdam V/Brawijaya Mayjen TNI Farid Makruf, M.A Dampingi Kapolri Jenderal Polisi Drs. Listyo Sigit Prabowo, M.Si menghadiri kegiatan Event Tour Of Kemala” 2nd Series Banyuwangi 2023 yang bertempat di Pantai Boom Marina Kelurahan Kampung Mandar Kebupaten Banyuwangi.(08-10-2023) Kegiatan tersebut dihadiri oleh H. Abdullah Azwar Anas, M. Si Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara Reformasi Birokrasi, beserta Ibu Ipuk Fiestiandani Azwar Anas Bupati Banyuwangi, Jenderal Polisi Drs. Listyo Sigit Prabowo, M.Si Kapolri beserta Ibu Julianti Sapta Dwi M Ketua Umum Bhayangkari, Komjen Pol Drs. Wawyu Widada, M. Phil Kabareskrim…

Read More
BHAYANGKARI OLAHRAGA PARIWISATA 

Tour of Kemala 2023 Banyuwangi Sukses Wujud Nyata Keluarga Besar Polri-PB ISSI Dukung Pariwisata

REPORTASE  BHAYANGKARA BANYUWANGI – Tour of Kemala 2023 Banyuwangi yang berlangsung pada 7-8 Oktober 2023 di Pantai Marina Boom, sukses menggerakkan industri Pariwisata Jawa Timur khususnya di Bumi Blambangan ujung Timur Pulau Jawa ini. Hal itu juga ditandai tingkat hunian perhotelan setempat yang melaporkan 100 persen penuh sejak menjelang event Tour of Kemala 2023. Para penggemar balap sepeda dari seluruh penjuru berbondong-bondong datang untuk menyaksikan dan ikut serta dalam Tour of Kemala yang digelar oleh Yayasan Kemala Bhayangkari dan Pengurus Besar Ikatan Sepeda Sport Indonesia (PB ISSI) tersebut. Dalam meramaikan…

Read More