Silahturahmi Waketum DPP PW FRN Bang Arul Ke DPC FRN Bekasi Raya
REPORTASE BHAYANGKARA BEKASI – Wakil Ketua Umum Bidang SDM dan Organisasi DPP PW FRN Counter Polri, Nurul Qomar yang biasa dipanggil Bang Arul. pada Hari Minggu (07/07/2024) melakukan kunjungan silaturahmi ke Rekan DPC FRN Bekasi Raya di Tambun Selatan, Kab. Bekasi. Silahturahmi Bang Arul bertemu dengan Rekan rekan DPC FRN Bekasi Raya membahas beberapa hal terkait persiapan pelantikan Team Pengurus FRN Bekasi Raya dan beberapa temuan dari team FRN Bekasi Raya terkait Peredaran BBM Ilegal, Tambang C dan Narkoba golongan G yang merebak saat ni di wilayah Bekasi Raya. Pertemuan Berlangsung…
Read More